Jurnalis Jalin Silaturahmi Dengan PTPN IV Regional I Kebun Manako

Jurnalis Jalin Silaturahmi Dengan PTPN IV Regional I Kebun Manako

230 views
0
SHARE

KOTA TEBINGTINGGI, SUARA INDONESIA NEWS | Sebagai upaya dalam menjalin tali silaturahmi, para wartawan dengan Management PTPN IV Regional I Kebun Manako, APK Asisten Personalia Kebun Manako IBu Christine Belinda Naomi Tambunan, SH. para wartawan dipersilahkan masuk diruang kerjanya, Sabtu (8/11-2025).

Dalam pertemuan tersebut APK menyambut dengan baik, seraya menyampaikan, bahwa pertemuan ini dapat dijadikan sebagai wadah silaturahmi untuk saling mengenal dan bekerjasama dalam kemitraan publikasi atau pemberitaan.

Saya harap apa yang kita lakukan hari ini dapat lebih merekatkan tali silaturahmi kita sehingga lebih sinergi dan kegiatan tidak sampai disini saja ujar ibu APK Christine Belinda Naomi Tambunan ,SH .

Disebutkan, bahwa publikasi atau pemberitaan sangat berperan penting dalam mendukung kinerja PTPN IV Regional 1 Kebun Manako khususnya, dan dari pihak Jurnalis / wartawan siap memberi dukungan dan semangat.

Terimakasih sebelumnya saya sampaikan  disini , kami sangat menyambut baik kerjasama kemitraan ini antara pihak Kebun Manako dengan Jurnalis/ Wartawan.

Kami berharap rekan rekan media juga dapat memberi kritikan membangun dan pemberitaan yang positif, karena disini pun kami perlu publikasi agar apa yang kami lakukan dalam kinerja dapat dilihat dan diketahui oleh masyarakat luas, Serta menunjang semangat bekerja dan bisa meraih pretasi.

Saya harap apa yang kita lakukan hari ini dapat lebih merekatkan tali ini silaturahmi kita sehingga lebih tercipta rasa kemitraan yang dibangun bersama,

Terimakasih sebelumnya saya sampaikan, disini kita sangat menyambut baik kerjasama kemitraan antara Kebun Manako dengan Jurnalis/ Wartawan.

Kami berharap rekan rekan media juga dapat memberi masukan ,kritikan yang membangun dan pemberitaan yang positif.

Saya harap apa yang kita lakukan hari ini dapat lebih merekatkan tali silaturahmi kita sehingga lebih tercipta rasa kemitraan yang lebih baik lagi.

Kami berharap juga kepada rekan rekan media  kiranya dalam hal memberi kritikan,  hendaknya kritikan yang bersifat  yang membangunlah ? dan pemberitaan yang positif juga ujar ibu muda ini, mengakhiri. (Julian)

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY