Suara Indonesia News – Tanjung Pinang Kepri. Keluarga Besar Media Suara Indonesia News wilayah Provinsi Kepulauan Riau mengucapkan” Innalilah wa inna ilaihi roji’un, Turut berduka cita yang sedalam dalamnya atas meninggalnya Danrem 033 / WP Brigjen TNI Harnoto S.Sos, Kamis (07/01/2021)
Disini saya Selaku Kepala Biro Media Suara Indonesia.News Wilayah Provinsi Kepulauan Riau merasa kaget, mendengar info dari salah satu rekan media yang berada di wilayah Kota Batam, yang menyampaikan” Danrem 033/WP Brigjen TNI Harnoto S.Sos, telah meninggal.dunia di Rumah Sakit Awal Bros Batam.
Tak puas dengan informasi tersebut, saya langsung mencoba mengkontak Kasi Intel Korem 033 / WP Kolonel Tarigan , membenarkan bahwa Danrem 033 / WP Brigjen TNI Harnoto S.Sos meninggal dunia tadi siang di RSAB pada pukul 12:57 wib.
Rencananya almarhum Brigjen TNI Hartono akan disemayankan di terbangkan ke Jakarta besok pagi dan di semayamkan di Makodum ungkapnya”
Selamat jalan Brigjen TNI Harnoto, S.Sos., segala jasa bhaktimu selama bertugas di Provinsi Kepulauan Riau terkesan baik dan selalu memberikan gagasan dan motivasi yang kuar biasa, Ungkap Herbert. (OB)